Home » » Cara Upload File ISO Di Proxmox Melalui SSH

Cara Upload File ISO Di Proxmox Melalui SSH

Cyberpassnet - Secure Shell (SSH) adalah sebuah protokol jaringan kriptografi untuk komunikasi data yang aman, login antarmuka baris perintah, perintah eksekusi jarak jauh, dan layanan jaringan lainnya antara dua jaringan komputer. Ini terkoneksi, melalui saluran aman atau melalui jaringan tidak aman, server dan klien menjalankan server SSH dan SSH program klien secara masing-masing.

Sekarang saya akan berbagi tentang Cara mengupload file iso dari directory komputer kita ke Proxmox melalui SSH. 

Langkah - langkah :

Pertama buka terminal, dan pastikan terkoneksi internet dengan wifi / vpn server proxmox milik anda.


Setelah itu cari keberadaan file iso yang akan di upload
 







Setelah menemukan file isonya, silahkan ketikkan perintah seperti berikut ini :


Keterangan :
Perintah scp adalah perintah untuk mengcopy paste file dengan menggunakan SSH.

Perintahnya : scp [nama file isonya] root@ip proxmox anda:/var/lib/vz/template/iso

Setelah itu jika muncul seperti ini ketikkan yes lalu enter


Masukkan password proxmox anda


Dan file iso akan di proses upload ke proxmox anda
 


Sekian dulu postingan saya tentang Cara Upload File ISO Di Proxmox Melalui SSH Semoga bermanfaat.

Ditulis Oleh : Reza Shadow -Cyberpassnet

Reza Shadow Anda sedang membaca artikel tentang Cara Upload File ISO Di Proxmox Melalui SSH dan anda bisa menemukan artikel Cara Upload File ISO Di Proxmox Melalui SSH ini dengan url https://cyberpassnet-31.blogspot.com/2016/01/cara-upload-file-iso-di-proxmox-melalui_22.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Cara Upload File ISO Di Proxmox Melalui SSH ini jika memang bermanfaat bagi anda atau teman-teman anda,namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya. posting yang anda copy paste akan terdeteksi oleh DMCA Protection, Di mohon untuk mencantumkan link sumbernya jika anda ingin mengcopy artikel.

Blog, Updated at: Friday, January 22, 2016

0 komentar:

Post a Comment

Catatan:
• Dilarang menyisipkan link aktif!
• Dilarang ngiklan di kolom komentar!
• Jika Berkomentar gunakan bahasa yang sopan
• Jika link download rusak, bisa di tanyakan di kometar

[+] Terima kasih [+]

Copyright © 2015. Cyberpassnet - All Rights Reserved
Template by https://cyberpassnet-31.blogspot.co.id/
Template Published by https://cyberpassnet-31.blogspot.co.id/
Powered by Cyberpassnet
Back to top